Rabu, 12 Mei 2010

Kisah Hidup si Undertaker asli

Gan ane kan doyan bgt ni dulu nntn WWF now WWE, jagoan ane tu si Undertaker gan, inget kan yg dulu kalo dateng matanya putih semua bareng managernya si Paul Bearer.

Untuk WWE 2010 jg dia masih jd jagoannya gan, Abilitynya klo di PS overall 96 gan, yg paling tinggi.
Inget kan CHOKESLAM nya gan yg ngebanting lawan, atau Smack yg badan diangkat terbalik sehingga kepala dibawah lalu dibenturkan ke bawah atau TOMBSTONE PILEDRIVER? Yup itulah Finisher dari sang Deadman.
CHOKESLAM
TOMBSTONE PILEDRIVER

Ini gan kite kupas secara singkat tentang si Bos (si Undertaker).

Nama aslinya Mark William Calaway lahir 24 Maret 1965. Dia pertama kali masuk WWE (dulu WWF) didalam naungan Smack Down (kan tiap brand jagoannya ada masing2 gan). Perlu diketahui skrg dia pemegang sabuk World Heavyweight Champion.
Dia bergabung didunia gulat pd akhir tahun 1989, dengan nama Mark Callous (WCW).
Debut pertama Callaway sbg Undertaker terjadi ketika menjadi bintang di WWF pada tanggal 19 November 1990.

BROTHER OF DESTRUCTION (1997–1998)
Yup,tepat gan. Ini sebutan untuk Undertaker dan Kane yang mana mereka dahulu ketika masih WWF tergabung dalam Gang ini. Disini katanya mereka saudara tiri gan.

Udah itu aj gan prolognya, ini ttg personal life si Calaway nya gan:
Ia lulus dari Waltrip High School di tahun 1983, di mana ia menjadi anggota tim basket. Calaway menikah petama kali dgn Jodi Lynn pada tahun 1989, dan mereka mempunyai anak, Gunner, lahir pada tahun 1993, sebelum perkimpoian mereka berakhir pada tahun 1999.Calaway bertemu dengan istri keduanya, Sara, pada penandatanganan WWF di San Diego, California.
Dia akhirnya menikahinya dalam sebuah upacara di St Petersburg, Florida pada 21 Juli 2000. Mark dan Sara memiliki dua anak perempuan, Chasey, (lahir pada 21 November 2002) dan Gracie, (lahir pada 15 Mei 2005).
Sebagai hadiah perkimpoian, Calaway membuat tatto ditenggorokannya yg bertuliskan nama istrinya.

HOBI
Selain gulat, Calaway memiliki banyak hobi dan minat. Dia mengoleksi Motor Harley-Davidson dan West Coast Choppers, dan membeli motor baru merek pertama setelah mengalahkan Hulk Hogan untuk WWF Championship di tahun 1991 Survivor Series. Calaway juga memiliki sepeda motor kustom yang dibuat khusus untuknya oleh Jesse James, pendiri West Coast Choppers.
Dia adalah penggemar berat Nick Cave dan semua karyanya. Dia juga suka mendengarkan band-band seperti ZZ Top, AC/DC, Kiss, Black Sabbath, Guns N’ Roses, Metallica, Judas Priest, Iron Maiden, dan Black Label Society.
Genre musik favorit lainnya adalah country dan blues.

hemm, agan suka undertaker tapi salah tahun untuk the brothers of destructon

tahun 1998 – 1999 undertaker masih rivalry sama kane

di tahun 2000-2002
baru deh mereka bergabung
awalnya sih buat ngalahin aliansi (wcw & ecw)

ingetkan survivor series 2001 (winners takes all)
trus summerslam 2001 undertaker kane VS ddp & lupa

eh berlanjut di tahun 2002
aliansi selesai malah rivalry sama rikishi haku
trus rivalry lagi sama stone cold & triple h
ini masa jaya nya the brother of destruction
soal nya mereka yang megang semua gelar tertinggi WWF
kecuali lightheavyweght (buat org cupu)

undertaker megang undisputed (skrg heavyweight) & tagteam
kane megang intercontinental & tagteam

hehehe untuk masalah undertaker ane juga suka banget gan

btw dia udah cere sama sara trus kimpoi sama michele mc cool

hehehe

nih fotonya gan ehehe
org nya keren loh kalo ngga pake pakean mayat

sebenarnya finishing Undertaker ada yang baru lagi gan..
namanya Undertaker Hell’s Gate (Menjiplak dari Jiu Jitsu Gogoplata)

Efeknya Fatal gan… di Mark henry sama Big Show aja hidungnya ampe berdarah karena gak bisa nafas..

iklan

Blog Archive